ANALISIS PENERAPAN DISIPLIN DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PELAYANAN PUBLIK PADA KANTOR CATATAN SIPIL DAN KEPENDUDUKAN KABUPATEN TULANG BAWANG

MALIK Malik

Abstract


Permasalahan dalam penelitian ini adalah : (1) Bagaimana penerapan disiplin dalam efektivitas pelayanan publik pada Kantor Catatan Sipil dan Kependudukan Kabupaten Tulang Bawang, (2) Aspek-aspek apa yang menghambat penerapan disiplin dalam meningkatkan efektivitas pelayanan publik pada Kantor Catatan Sipil dan Kependudukan Kabupaten Tulang Bawang.

Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan metode analisis deskriptif. Penggunaan metode ini adalah untuk mengkaji dan mendeskripsikan secara kualitatif, bagaimana disiplin dalam efektivitas pelayanan publik pada Kantor Catatan Sipil dan Kependudukan Kabupaten Tulang Bawang. Seluruh data diperoleh langsung dari informan di lapangan dengan menggunakan teknik wawancara dan  observasi, sesuai tujuan penelitian yang ingin dicapai.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan disiplin efektivitas pelayanan publik pada Kantor Catatan Sipil dan Kependudukan Kabupaten Tulang Bawang. Sumbangan variabel disiplin dalam meningkatkan efektivitas pelayanan publik, sudah dilaksanakan namun namun belum optimal. Hal tersebut terjadi karena masih ada variabel lain yang mempengaruhi tapi tidak diteliti. Kemudian sesuai hasil penelitian menunjukan bahwa semakin baik penerapan disiplin maka akan semakin baik pula efektivitas pelayanan publik pada Kantor Catatan Sipil dan Kependudukan Kabupaten Tulang Bawang.

 

Kata Kunci: Disiplin, Kualitas Pelayanan, Efektivitas Pelayanan.


Full Text:

PDF

References


Firztmmons, 1994. Teori-teori Sosial Budaya, Jakarta: Depdikbud.

Gibson, James L, John M. Evancevich, &James H. Donnelly, Jr.1997.“Organisasi, perilaku, struktur, proses”. Jilid 1. Terjemahan Nunuk Adiarni. Jakarta :Binarupa Aksara.

Greenberg & Baron, (1993) Produktivitas dan Tenaga kerja Indonesia.Jakarta : Lembaga Sarana Informasi Usaha dan Produktivitas.

Heldjrahman,. 1990. Modern Business Management: A System and

Environment Approach.(terjemahan) New York: Me.Graw Hill Book Company.

Irawan, Handi D. 2002. 10 Prinsip Kepuasan Pelanggan, Jakarta:P.T. Elex Media Komputindo.

Moenir, H.A.S. 2003. Manajemen Pelayanan Umum Di Indonesia, Jakarta : Bumi Aksara.

Ndraha, Talidziduhu. 2001. Ilmu Pemerintahan (Kybernology), Bandung:Program Pascasarjana Ilmu Pemerinahan IIP-Unpad.

Nitisesmito, Alex, S. 1986. Manajemen Personalia, (Manajemen Sumber Daya Manusia),Jakarta: Cipta Jakarta.

Oentoro. 2004. Administrasi Pendidikan, Dasar Teoritis Untuk Praktek Profesional. Bandung : Angkasa.

Panggabean. 2002. Manajemen. Jakarta : PT. Pustaka Binaman Presindo.

Prawiramidjaya Rahman, 2007. Beberapa Pokok Pelaksanaan Quality Control pada Suatu Perusahaan. Bandung : Tarsito.

Prijodarminto, 2001. Pembinaan Pegawai Negeri Sipil. Jakarta : Bina Aksara.

Ravianto, J. 1989. Produktivitas dan Pengukuran. Jakarta : Lembaga Sarana Informasi Usaha dan Produktivitas.

Riduwan. 2002. Skala Pengukuran Variabel-Variabel Penelitian, Bandung:Alfabeta.

Setiawan, R. (2016). Peranan Etika Aparatur Sipil Negara Dalam Pelayanan Publik Pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Bandar Lampung. Jurnal e-JKPP. Vol. 2 (2).




DOI: http://dx.doi.org/10.36448/ejkpp.v3i1.852

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.