ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DALAM MENINGKATKAN KEPUASAAN PASIEN PADA KLINIK GLOBAL MEDIKA

Ari Gusnita, Corry Kenaya Putri

Abstract


Rumusan Masalah dalam penelitian ini adalah: (1) Bagaimana kualitas Pelayanan Kesehatan Pada Klinik Global Medika Kota Metro. (2) Hal-hal apa yang mendukung dan menghambat kualitas pelayanan kesehatan pada Klinik Global Medika Kota Metro. (3) Upaya apa yang harus dilakukan oleh Klinik Global Medika dalam meningkatkan kualitas pelayanan. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Penggunaan metode ini adalah untuk mendeskripsikan Kualitas Pelayanan Dalam Meningkatkan Kepuasan Pasien Pada Klinik Global Medika Kota Metro, mengkaji secara kualitatif, bagaimana Seluruh data diperoleh langsung dari informan dilapangan dengan menggunakan wawancara dan Studi dokumen.. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Layanan Kesehatan Dalam Meningkatkan Kepuasan Pasien Pada Klinik Global Medika, sudah berjalan dengan baik, Pihak Klinik Global Medika sudah menerapkan peraturan yang ada dengan memberi pelayanan sesuai jenis penyakit kepada masyarakat yang berobat ke Klinik Global Medika. (2) Aspek-aspek yang menghambat mendukung, pada aspek penghambat yaitu dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik pada Klinik Global Medika yaitu: Kurangnya petugas baik dalam loket pendaftaran maupun yang melayani obat yang mengakibatkan tertumpunya pasien yang akan berobat. Sedangkan aspek pendukung yaitu, Tersedianya dokter dan obat yang relatif cukup untuk menangani pasien yang berobat pada Klinik Global Medika, sehingga pasien merasa puas dengan pelayanan tersebut. (3) Upaya yang telah dilakukan, yaitu, memberikan kesempatan kepada pada pegawai untuk melanjutkan pendidikan baik pendidikan formal maupun pelatihan, seperti misalnya memberikan ijin kepada pegawai untuk melanjutkan pendidikan S1, bagi pegawai yang masih tamat SMA dan memberikan kesempatan kepada para perawat yang masih mempunyai pendidikan D3 untuk lanjut kependidikan kedokteran ataupun jurusan sarjana kesehatan masyaraka

Keywords


Pelayanan; Kualitas Pelayanan

Full Text:

PDF

References


Adimah, N., Irsyad, M., & Oktriawan, W. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap kepuasan Nasabah dalam Perspektif Ekonomi Islam (Studi Kasus pada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan kantor Cabang Purwakarta). Muttaqien; Indonesian Journal of Multidiciplinary Islamic Studies, 3(2). https://doi.org/10.52593/mtq.03.2.01

Andreassen, T. A., & Natland, S. (2022). The meaning of professionalism in activation work: frontline managers’ perspectives. European Journal of Social Work, 25(4), 630–642. https://doi.org/10.1080/13691457.2020.1783212

Hameed, I., Khan, A. K., Sabharwal, M., Arain, G. A., & Hameed, I. (2019). Managing Successful Change Efforts in the Public Sector: An Employee’s Readiness for Change Perspective. Review of Public Personnel Administration, 39(3), 398–421. https://doi.org/10.1177/0734371X17729869

Hamilton, A. B., & Finley, E. P. (2019). Qualitative methods in implementation research: An introduction. Psychiatry Research, 280, 112516. https://doi.org/10.1016/j.psychres.2019.112516

Lassar, W. M., Manolis, C., & Winsor, R. D. (2000). Service quality perspectives and satisfaction in private banking. Journal of Services Marketing, 14(3), 244–271. https://doi.org/10.1108/08876040010327248

Li, Y., & Shang, H. (2020). Service quality, perceived value, and citizens’ continuous-use intention regarding e-government: Empirical evidence from China. Information & Management, 57(3), 103197. https://doi.org/10.1016/j.im.2019.103197

Lindgren, I., Madsen, C. Ø., Hofmann, S., & Melin, U. (2019). Close encounters of the digital kind: A research agenda for the digitalization of public services. Government Information Quarterly, 36(3), 427–436. https://doi.org/10.1016/j.giq.2019.03.002

Maxwell, J. A. (2021). Why qualitative methods are necessary for generalization. Qualitative Psychology, 8(1), 111–118. https://doi.org/10.1037/qup0000173

Mergel, I. (2018). Open innovation in the public sector: drivers and barriers for the adoption of Challenge.gov. Public Management Review, 20(5), 726–745. https://doi.org/10.1080/14719037.2017.1320044

Ocampo, L., Alinsub, J., Casul, R. A., Enquig, G., Luar, M., Panuncillon, N., Bongo, M., & Ocampo, C. O. (2019). Public service quality evaluation with SERVQUAL and AHP-TOPSIS: A case of Philippine government agencies. Socio-Economic Planning Sciences, 68, 100604. https://doi.org/10.1016/j.seps.2017.12.002

Osborne, S. P. (2018). From public service-dominant logic to public service logic: are public service organizations capable of co-production and value co-creation? Public Management Review, 20(2), 225–231. https://doi.org/10.1080/14719037.2017.1350461

Post, A. E., & Kuipers, N. (2023). City Size and Public Service Access: Evidence from Brazil and Indonesia. Perspectives on Politics, 21(3), 811–830. https://doi.org/10.1017/S1537592722003176

Prentice, C., & Nguyen, M. (2021). Robotic service quality – Scale development and validation. Journal of Retailing and Consumer Services, 62, 102661. https://doi.org/10.1016/j.jretconser.2021.102661

Rijal Fadli, M. (2021). Memahami desain metode penelitian kualitatif. Humanika, Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum, 21(1), 33–54. https://doi.org/10.21831/hum.v21i1

Schmidthuber, L., Piller, F., Bogers, M., & Hilgers, D. (2019). Citizen participation in public administration: investigating open government for social innovation. R&D Management, 49(3), 343–355. https://doi.org/10.1111/radm.12365

Sousa, W. G. de, Melo, E. R. P. de, Bermejo, P. H. D. S., Farias, R. A. S., & Gomes, A. O. (2019). How and where is artificial intelligence in the public sector going? A literature review and research agenda. Government Information Quarterly, 36(4), 101392. https://doi.org/10.1016/j.giq.2019.07.004

Widanti, N. P. T. (2022). Konsep Good Governance dalam Perspektif Pelayanan Publik: Sebuah Tinjauan Literatur. Jurnal Abdimas Peradaban, 3(1), 73–85. https://doi.org/10.54783/ap.v3i1.11




DOI: http://dx.doi.org/10.36448/ejkpp.v9i2.3273

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.