Efektivitas Peningkatan Disipilin Pegawai Melalui Perbaikan Kepemimpinan Dan Motivasi

Iskandar AA

Abstract


Many factors can effect the discipline of staff working in an organization or government institution. It include leadership and working environment.The commitment and loyality of staff can appear from a ideal leadership, high motivation, and appropriate working environment. The staf presence in Healthy Board of Way Kanan District is low. It can be explained because the presence persentage of staff is lees than 60%. Data analysis method use multiple linear regression. The result of this researh shows that between leadership and staff discipline is positif and significant which correlation coefisien (r) is 0,127. Between leadership and motivation have correlation coefisien (r) is 0,324.

---------------------

Banyak faktor yang dapat mempengaruhi disiplin kerja pegawai pada suatu organisasi atau instansi pemerintah, diantaranya kepemimpinan dari atasan, motivasi, lingkungan kerja dan lain sebagainya. Ketaatan dan komitmen seorang pegawai dapat muncul dari buah kepemimpinan yang ideal, motivasi yang besar dan lingkungan kerja yang kondusif. Dari hasil pengamatan terdapat permasalahan pada Dinas Kesehatan Kab. Way Kanan yaitu rendahnya prosentasi kehadiran pegawai. Kehadiran per hari pegawainya tidak pernah mencapai 60 %. Data dianalisis dengan menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan hubungan positif dan signifikan antara kepemimpinan dengan disiplin pegawai dengan koefisien korelasi (r) 0,246, Motivasi dengan disiplin pegawai dengan koefisien korelasi (r) 0,127, serta antara kepemimpinan dan motivasi dengan disiplin pegawai mempunyai koefisien korelasi (R) 0.324.

 


Keywords


working disciplin; organization; leadership; motivation; disiplin kerja; organisasi; kepemimpinan; motivasi

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.36448/jmv.v1i1.662

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Visionist saat ini terindeks:

Penerbit Journal: Program Studi Manajemen (S2) Program Pascasarjana Universitas Bandar Lampung

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

Technical Support by:  RYE Education Hub