IMPLEMENTASI RUMAH LISTRIK BERBASIS SOLAR CELL
Abstract
Energi matahari adalah sumber energi terbarukan yang ketersediaannya tidak terbatas. Untuk mendapatkan energi listrik yang berasal dari matahari diperlukan panel surya sehingga energi dari matahari dapat berubah menjadi energi listrik, teknologi Solar, juga dikenal sebagai photovoltaik (pv) yang terbentuk dalam modul surya yang terbentuk dari bahan semikonduktor. Bahan semikonduktor mampu melakukan arus listrik ketika ada energi kinetik yang menggerakkan partikel elektron di dalamnya ke pita konduksi. Dalam hal ini sinar matahari mengandung gelombang elektromagnetik atau energi foton yang mampu menghasilkan energi kinetik untuk melepaskan ikatan elektron dalam semikonduktor yang menyebabkan arus listrik. Makalah ini menjelaskan mengenai implementasi dan penerapan rumah listrik berbasis solar cell.
Keywords
Full Text:
PDFDOI: http://dx.doi.org/10.36448/jsit.v9i2.1084
Refbacks
- There are currently no refbacks.
About the Journal | Journal Policies | Author | Information |
Explore: Jurnal Sistem Informasi dan Telematika (Telekomunikasi, Multimedia dan Informatika)
e-ISSN: 2686-181X
Website: http://jurnal.ubl.ac.id/index.php/explore
Email: explore@ubl.ac.id
Published by: Pusat Studi Teknologi Informasi, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Bandar Lampung
Office: Jalan Zainal Abidin Pagar Alam No 89, Gedong Meneng, Bandar Lampung, Indonesia