Analisis Kesenjangan Gender dan Dinamika Pendidikan di Indonesia

I Gusti Ayu Ketut Rachmi Handayani

Abstract


Rendahnya capaian Gender Development Indeks (GDI) I menunjukkan bahwa pembangunan member manfaat yang berbeda terhadap perempuan dan laki-laki. Oleh karena itu diperlukan upaya â upaya nyata dan terfokus dalam bidang pendidikan untuk menghasilkan keluaran yang optimal. Rumusan permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana pelaksanaan kebijakan pengarusutamaan gender dalam hubungannya  dengan peningkatan pendidikan di Indonesia. Selain itu juga factor-faktor apa saja yang dapat dijadikan landasan dalam mendorong kemajuan dibidang kesetaraan gender dan pendidikan.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa instrumen untuk menjelaskan fenomena keterpurukan bangsa tampaknya adalah peranan pendidikan dalam membangun karakter bangsa (Character building). Sudah lebih dari setengah abad merdeka tampak sekali bahwa pembentukan karakter bangsa dalam arti yang sebenarnya tidak berjalan sebagaimana mestinya. Hari pendidikan nasional yang diperingati setiap tahun sudah saatnya dijadikan momentum untuk evaluasi diri dan titik       tolak untuk memperbaikinya. Sebagai langkah awal, diskusi yang melibatkan pengambil keputusan dan prraktisi pendidikan kesegala tingkatan dengan focus pembenahan system pemndidikan secara holistik dan pembangunan karakter bangsa melalui pendidikan, sudah  mendesak dilakukan. 

Keywords


gender; pendidikan; globalisasi

Full Text:

PDF

References


Fisher,Bobbi.1991.Joygull Learning. New Hampshire: Heinemann

Huda, Nuril. 1999."Decentralization: Why, How, and Toward What Ends?". NCREL's Policy Briefs, Report 1.

Lezotte, L.W. 1989."Effective Schools Research Model for Planned Change". Effective Schools Product.Limited.July.Michigan: Okemos.

Lockheed, M.E. and Levin, H.M. 1990."Creating Effective Schools" Chapter 1 in Effective Schools in Developing Countries. HM.Levinand, M.E.Lockhead, Eds. Washington DC: Falmer Press

Schikedanz. et. al. 1985. Strategic for Teaching Young Children. New Jersey: Prentice Hall

Squires.D.A., Huitt.W.G. & Segars.J.K. Effective Schools and Classrooms: A Research-Based Perspective.Association for Supervision and Curriculum Development. Virginia: Alezandria

Sudono,Anggani. 1996.Sumber belajar TK dan Alat Permainan. Jakarta: Proyek Pendidikan Tenaga Guru Depdikbud

Sudono,Anggani. 1998. Makalah untuk PGTKI Cut Meutiah. Jakarta: Depdiknas

Thoha.Miftah. 1999.Desentralisasi Pendidikan. Dalam Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 017 Tahun Kelima.Juni.

Umaedi. 1999. Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah. Jakarta: Direktorat Pendidikan Menengah, Depdikbud

Handayani, I Gusti Ayu Ketut Rachmi. 2008. Analisis Kesenjangan Gender dan Dinamika Pendidikan di Indonesia. Universitas Bandar Lampung


Refbacks

  • There are currently no refbacks.