Kinerja Mortar Abu Batu Basalt Skoria Dengan Menggunakan Semen Serbaguna Baturaja Dan Superplasticiser Structuro 335

Lilies Widojoko, . Rajiman

Abstract


Batu basalt Skoria terbentuk ketika lava mencapai permukaan bumi akibat letusan gunung berapi. Bentuknya yang berpori menyebabkan keraguan orang untuk menggunakan batu ini. Penggunaan abu batu ini untuk pembuatan mortar diteliti.Penelitian yang dilakukan adalah :(1) Kuat tekan mortar yang dapat dicapai  (2) Perbandingan antara kuat tekan mortar dengan menggunakan batu basalt Skoria dan kuat tekan beton yang menggunakan batu pecah. 3) Kuat tarik belah silinder mortar.Kuat tekan mortar tertinggi pada percobaan ini adalah pada air/semen  0,29 yaitu sebesar 597 kg/cm2. Bila dibandingkan dengan kuat tekan beton pada Air/ Semen rasio  0,34 kuat tekan beton 10 % lebih tinggi, sedangkan pada Air/ Semen rasio  0,44 kuat tekan beton 13% lebih rendah.   Pada uji ini kuat tarik belah yang dihasilkan sebesar 129 kg/cm2, sementara kuat  tekan nya sebesar 650 kg/cm2. Dengan demikian maka besarnya kuat tarik adalah 19% terhadap kuat tekan.Persentase yang tinggi ini diduga disebabkan karena permukaan abu batu basalt Skoria kasar dan bersudut.

Keywords


Abu batu basalt Skoria, Kuat tekan mortar, Kuat tarik belah mortar

Full Text:

PDF

References


Pane Nugraha dan Antoni 2007 dari Material,Pembuatan,ke Kinerja Tinggi

Ir. Tri Mulyono MT.2004,2005 Teknologi Beton

Ir. Lilies Widojoko,Analysis of the use of brackish sand for making mortar in Mutun Beach, South Lampung regensy,Konferensi Teknik Sipil 4,Sanur,Bali,3 Juni 2010.

Dinas Pertambangan dan Energi Pemerintah Propinsi Lampung,Potensi sumber Daya Mineral Propinsi Lampung,2005

Dr.Ir. Maulid M.Iqbal,MS.Study Eksperimental Pengaruh Modulus Kehalusan Pasir sungai terhadap kuat tekan beton mortar.Seminar Teknologi Beton Kerja Sama LPJK Sumatra Selatan dan PT.Semen Batu Raja Palembang,31 Maret 2010

Departemen Pekerjaan Umum 1991, Metote Pengujian Kuat Tekan Beton,SK.SNI 03-1974-1990, Yayasan




DOI: http://dx.doi.org/10.36448/jts.v2i1.258

Refbacks

  • There are currently no refbacks.