RANCANG BANGUN PENGEMBANGAN MESIN MODIFIKASI NOKEN AS (CAMSHAFT) DI SMK BINTANG NUSANTARA RUMBIA

Muhammad Amin Rais

Abstract


Tujuan tugas akhir ini adalah: (1) merancang desain kontruksi mesin modifikasi camshaft, (2) mengetahui bahan-bahan komponen mesin serta mengetahui perhitungan mesin modifikasi camshaft tersebut, (3) menentukan rangkaian transmisi mesin, (4) menyesuiakan dengan kemampuan daya listrik bengkel kecil sampai menengah yg diperkirakan antara 900 sampai 1300 watt. Konsep perancangan ini mengacu pada konsep perancangan darmawan yaitu dengan beberapa tahapan antara lain kebutuhan, mendefinisikan proyek dan daftar persyaratan, menjabarkan prancangan konsep produk, kemudian merancang produk. Hasil dari perancangan mesin ini yang dilakukan yaitu didapat hasil: (1) Rancangan dari mesin modifikasi yang efisien, (2) system transmisi mesin modifikasi ini mengubah putaran motor listrik dari 1400 rpm menjadi 700 rpm, dengan komponen berupa 2 puly diameter 3” dan 6”, dihubungkan oleh v-belt dan poros yang digunakan berdiameter 20 mm dengan bahan St37. Dari mesin ini mampu menghasilkan modifikasi 1 camshaft racing/jam.


Keywords


Rancang Bangun; pengembangan mesin; camshaft

Full Text:

PDF

References


Sularso, dan Suga, K. 2004. Dasar Perencanaan dan Pemilihan Elemen Mesin. Jakarta: Pradnya Paramita.

Shigley, J.E., dan Mitchell, L.D. (2000). Perencanaan Teknik Mesin Edisi Keempat Jilid 1 (Harahap, G. Terjemahan). Jakarta: Erlangga.

Darmawan Harsokusoemo. (1999).Pengantar Perancangan Teknik. Jakarta: Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi.

Saito, S dan Surdia, T. 2005. Pengetahuan Bahan Teknik. Jakarta: Pradnya Paramita.

Muji setio, ST, MT. Modul praktek teknik sepeda motor Universitas muhammadiyah magelang : magelang,

http://repository.usu.ac.id/bitstream/handle/123456789/47147/Chapter%20I I.pdf. 20/072017 20.30

https://campromaster.wordpress.com/2010/11/19/apa-itu-noken-as-durasi- lift/ 20/072017 20.30


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


About the JournalJournal PoliciesAuthor Information
  • Focus and Scope
  • Editorial Board
  • International Peer Review
  • Open Access Statement
  • Sponsorships
  • Contact Us
  • Google Scholar Most Cited Paper
  • Publication Ethics
  • Peer Review Policy
  • Review Guideline
  • Archiving
  • Author Guidelines
  • Online Submission
  • Author Fee / Article Publication Charge
  • Plagiarism Policy
  • Article withdrawal
  • For Readers
  • For Authors
  • Journal History

Jurnal Teknik Mesin (JTM)
p-ISSN: 2087-3832
Website: http://jurnal.ubl.ac.id/index.php/JTM
Email: jurnalteknikmesin@ubl.ac.id
Published by: Program Studi Teknik Mesin, Fakultas Teknik Universitas Bandar Lampung
Office: Jalan Zainal Abidin Pagar Alam No 26, Bandar Lampung, Indonesia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
Technical Support by:  RYE Education Hub