Analisis Pertanggungjawaban Pidana Terhadap Perantara Jual Beli Narkotika Golongan I (Studi Perkara Nomor 1066/PID/B/2012/PN.TK)

Zainab Ompu Jainah

Abstract


Narcotics that occurs in the community and is an unlawful act, either offering for sale, selling, purchasing, receiving, became an intermediary in the sale and purchase, exchange or cede Narcotics Group I. The problem in this paper is how the criminal responsibility of the intermediary selling narcotics Category I not plant?,. The method used is a normative juridical approach. The collection of data based on literature studies, data analysis performed by qualitative analysis. Results of the study describes the criminal responsibility of the perpetrators as an intermediary for the sale and purchase of Narcotics Group I Not Plants by imprisonment for 5 (five) years and a fine of Rp 1,000,000,000 (one billion rupiah) with the provision that if the fine is not paid to be replaced by confinement for 3 (three months). Suggestions can be submitted that needs to be disseminated and counseling dangers of drugs starting from elementary school students to the level of Higher Education.

Keywords


Criminal accountability, Purchase, Narcotics

Full Text:

PDF

References


Lydia Harlina Marton, Membantu Pencandu Narkoba dan Keluarga, Balai Pustaka, Jakarta, 2006.

Moeljatno, Perbuatan Pidana Dan Pertanggung Jawaban Dalam Hukum Pidana, Bina Aksara, Jakarta, 1993.

Moh. Taufik Makarao, Suharsil, dan Moh. Zakky, Tindak Pidana Narkotika, Ghalia Indonesia, Jakarta, 2003.

Roeslan Saleh, Stelsel Pidana Indonesia, Yayasan Badan Gajah Mada, Yogyakarta, 1992.

Wirjono Prodjodikoro, Asas-Asas Hukum Pidana di Indonesia, Repika Aditama, Bandung, 2003.

Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1946 tentang Pemberlakuan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP).

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 Tentang Hukum Acara pidana (KUHAP).

Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 Tentang kepolisian Republik Indonesia.

Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia.

Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika.

Undang-Undang Nomor 48 Tahun 2009 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 4 tahun 2004 tentang Kekuasan Kehakiman Republik Indonesia.

Putusan Pengadilan Negeri Kelas IA Tanjungkarang Nomor

/PID/B/2012/PN.TK.

WJS. Poerwadarminta, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Balai Pustaka, Jakarta, 1976.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.